Nissa mengikuti lomba tarian daerah yang diikuti oleh para pelajar dari berbagai daerah di Indonesia. Upaya yang dilakukan Nissa merupakan wujud

Jawabannya adalah ikut melestarikan kebudayaan.

Indonesia dikenal sebagai negara yang kaya akan keberagaman sumber daya alam dan sumber daya manusianya. Keberagaman ini pula terletak pada manusianya. Perwujudan dari keberagaman ini dapat dilihat dari beragamnya suku, agama, suku, budaya, dan bahasa yang hidup di tanah Nusantara. Untuk mempersatukan dan memayungi keberagaman ini, tentu diperlukan dasar atau landasan yang dapat dijadikan pedoman pula bagi masyarakat agar hidup rukun dalam bingkai persatuan dan kesatuan bangsa. secara istimewa founding father bangsa Indonesia telah menemukan Pancasila, Bhineka tunggal ika, membentuk NKRI, dan mengokohkan UUD 1945. Keempat pilar atau dasar itulah yang berpuluh-puluh tahun merangkul seluruh perbedaan dalam bingkai kerukunan dan kehiupan yang harmonis.

Jadi, jawabannya adalah ikut melestarikan kebudayaan.